HEBOH!!!!! SPERMA ROBOT

Ilmuan Institut for integrative nanosciencs di Dresden, Jerman berhasil menemukan sel sprema robot pertama. Sel ini adalah mikroorganisme sibernetika yang merupakan kombinasi logam dan sel sperma (ekor).




Berbeda dengan sel sperma pada manusia, sel ini dapat di kendalikan sehingga dapat membuahi sel telur juga dapat berfungsi sebagai obat untuk bagian tubuh manapun.


Dilansir Gizmodo, sperma robot ini di ciptakan dari tabung yang berukuran  sangat kecil, yang mana hanya mempunyai panjang 50 mikron dan berdiameter 5-8 mikron.Tabung ini mampu menangkap dan melepaskan sperma.

Selanjutnya tim peneliti menggunakan medan magnet untuk mengendaalikan arah tabung logam dan arah sperma berenang. Pemimpin studi ini Oliver  Schmidt mengatakan sel  sperma  robot merupakan
alternatif baru yang cukup efisien. "Sel sperma merupakan pilihan yang tak berbahaya bagi manusia, tak memerlukan sumber daya luar dan dapat berenang melalui cairan kental" jelasnya.


Laman newscients melansir, cara sperma robot di anggap lebih mudah dalam mengendalikan sel tunggal. Sampai saat ini, peneliti hanya bisa mengendalikan sel sel untuk bekerja sama. Misalnya  kelompok sel bakteri  yang di gunakan untuk mendorong manik manik bersama.

" Jenis pendekatan hibrida ini dapat membuka jalan pembuatan sistem robotik mikroo yang efisien", kata Eric Diller, seorang peneliti Universitas Toronto, Kanada.

Diller berpendapat, cara ini patut jadi solusi meski memungkin robot mikro mikro berenang secepat sel biologis memang sulit.

1 komentar: